Dua Tersangka Dugaan Korupsi Pembangunan Puskesmas Dompu Kota Ajukan PP
DOMPU, - Dua tersangka dugaan korupsi pembangunan Puskesmas Dompu Kota akhirnya mengajukan Praperadilan pada PN Dompu melawan Kejaksaan Negeri Dompu. Dua tersangka adalah AH 58 tahun mantan pejabat PPK Dikes ...